OFNI (Olimpiade Fisika Nasional Indonesia) 2025

Olimnesia mempersembahkan, OFNI (Olimpiade Fisika Nasional Indonesia) 2025 πŸš€

"Fisika bukan hanya tentang rumus, tapi tentang cara alam semesta bekerja." - Richard Feynman

Untuk kamu yang sudah tidak sabar menunggu tantangan, OFNI kembali hadir dengan soal-soal fisika yang lebih seru dan kompetitif. Asah kemampuanmu, buktikan bahwa kamu adalah ahli fisika sejati! 🌌

| Untuk SMP & SMA Se-Derajat |

πŸ“… Pelaksanaan : 14 September 2025
πŸ“² Tempat : Online di platform olimnesia.com
πŸ’° Biaya :
- GRATIS bersyarat (hingga 5 September 2025)
- Daftar Tanpa Syarat SMP hanya Rp.29.000 (hingga 12 September 2025)
- Daftar Tanpa Syarat SMA hanya Rp.39.000 (hingga 12 September 2025)

βœ… Fasilitas :
- Platform terintegrasi untuk semua perangkat.
- Soal menggunakan sistem CBT yang otomatis.
- Dapat diakses kapan saja & dimana saja.
- Terdiri dari 40 soal pilihan ganda yang relevan & terkini.

βœ… Hadiah :
- Medali untuk Juara I, II, & III.
- Sertifikat Bertaraf Nasional.

πŸ“Œ Syarat untuk Daftar GRATIS :
- Follow instagram @olimnesia
- Berikan komentar pada postingan Lomba ini dan tag 5 orang teman kamu
- Share Minimal ke 3 Grup WA
- Sign-up dan log-in akun peserta di olimnesia.com
- Daftar pada OFNI 2025
- Unggah syarat poin 1-3

Link SMP : cek.olimnesia.com/ofni2-smp
Link SMA : cek.olimnesia.com/ofni2-sma
Link Panduan : cek.olimnesia.com/bp-ofni

Tunggu apa lagi? Jangan sampai lewatkan kesempatan emas ini dan jadilah bagian dari @olimnesia πŸš€

Didukung oleh BPBRIN Universitas Airlangga

OLIMNESIA | Jadi Lebih #MudahRaihPrestasi |
Whatsapp : 0882-0098-30654
Website : olimnesia.com

#lombaipa #lombasmp #lombaosn #olimpiadesmp #lombasma #olimpiadesma #lombaonline #lombafisika #olimpiadefisika #lombaonlinefisika

OFNI (Olimpiade Fisika Nasional Indonesia) 2025

Event Lainnya

Deadline Pendaftaran: 29 August 2025 - 23:59 WIB

Rekomendasi Untuk Kamu

ACCOUNTING DIPLOMA FESTIVAL (ADF) Event Lainnya Public

✨ ACCOUNTING DIPLOMA FESTIVAL (ADF) 2026 ✨ HMPS Akuntansi D3 Universitas Muhammadiyah Purwokerto proudly presents πŸ†πŸ“Š Research Paper Competition Tingkat Nasional πŸ“Œ Tema: β€œSmart Digital...

Oro Art Centrum Week Event Lainnya Public

🎨✨ LOMBA MEWARNAI – ORO ART CENTRUM WEEK 2025! ✨🎨 Hai adik-adik kreatif! 🌈 Yuk, tunjukkan bakat dan imajinasi kalian di Lomba Mewarnai dengan tema...

Sayembara Naskah Buku Referensi Event Lainnya Public

Sudah berapa banyak karya ilmiah yang sudah kamu tulis dengan penuh riset, waktu, dan dedikasi, tapi akhirnya hanya tersimpan di draf, lalu menghilang begitu saja?...