Open House SMK Mardikenya, Batik Fashion Show and Noodle Creation Competition 2025

✨ OPEN HOUSE SMK MARDIKENYA 2025 ✨

Buat kamu siswa/i SMP se-Kab. Banyumas, waktunya unjuk kreativitas dan gaya!

Open House:
πŸŽͺ Dimeriahkan oleh bazar jajanan & kerajinan karya siswa/i kami. Jadi silahkan datang langsung yaa, yukkk ajak temanmu sebanyak-banyaknya!

Lomba GRATIS!:
πŸ‘˜ Batik Fashion Show Kreasikan busana batikmu dari rumah, lalu tampilkan di runway kami! Sederhana pun tidak masalah.

🍜 Noodle Creation Competition Bisa individu atau kelompok (maks 2 orang). Dan setiap sekolah bisa mengirimkan peserta sebanyak-banyaknya!
🎯 Bahan & alat masak disediakan panitia.
πŸ‘• Pakaian bebas sopan, boleh bawa apron, celemek, topi, dll sesuai kebutuhan.

πŸ† Hadiah total 3 JUTA + Trophy + Sertifikat
πŸ“… Sabtu, 11 Oktober 2025
⏰ Open gate: 07.00 WIB | Acara: 08.00 WIB- selesai
πŸ“ SMK Mardikenya, Jl. Mardikenya No.4-6, Purwokerto Timur
πŸ“ Pendaftaran GRATIS! via Google Form: [https://rb.gy/h4d84m]

πŸ“ž Setelah daftar, konfirmasi ke CP & guru/waka kesiswaan sekolahmu:
πŸ“± Pak Angger – 0853 2956 7939
πŸ“± Bu Novi – 0823 2206 7495

πŸ’₯ Ayo daftar sekarang!!!

Open House SMK Mardikenya, Batik Fashion Show and Noodle Creation Competition 2025

Event Lainnya

Deadline Pendaftaran: 02 October 2025 - 23:59 WIB

Rekomendasi Untuk Kamu

Academic International Competition Event Lainnya Public

✨ Siap Jadi Penulis Esai Inovatif? ✨ Hai, Sobat Intelektual! Apakah kamu punya gagasan brilian tentang integrasi ilmu pengetahuan, teknologi, dan nilai-nilai Islam? Yuk, tuangkan...

OLIPA 2025 - Olimpiade Ilmu Pengetahuan Alam SMP Kompetisi Public

Olimpiade Ilmu Pengetahuan Alam (OLIPA) 2025 hadir sebagai wadah bagi generasi muda Indonesia untuk unjuk gigi dan berkompetisi di bidang Ilmu Pengetahuan Alam pada tingkat nasional. Ajang bergengsi ini terbuka bagi para peserta didik dari SMP/MTs seluruh Indonesia.

ALFEIRS (AL BINAA FESTIVAL FOR GIRLS) 2026 Event Lainnya Public

[OPEN REGISTRATION NOW!!] ALFEIRS 2026 _-AL BINAA FESTIVAL FOR GIRLS-_ ✨INVEST IN GIRLS, UPLIFT NATIONS✨ Sebagai pengembangan inovasi acara tahunan Usbu’ Tsaqofy Putri yang diselenggarakan...