Kompetisi OBNI 2024

Olimpiade Bahasa Nasional Indonesia (OBNI)  2024 hadir sebagai wadah bagi generasi muda Indonesia untuk unjuk gigi dan berkompetisi di bidang Bahasa Indonesia pada tingkat nasional. Ajang bergengsi ini terbuka bagi para peserta didik dari jenjang SMA/MA/SMK seluruh Indonesia.

OBNI 2024 bukan hanya sekedar kompetisi, namun juga menjadi wadah bagi generasi muda untuk belajar, berkembang, dan membangun jejaring dengan para pemikir dan pakar sains terkemuka di Indonesia. Mari dukung generasi muda Indonesia untuk meraih prestasi gemilang di bidang sains dan membawa perubahan positif bagi bangsa.

 

Peserta :
SMA/MA/SMK sederajat

 

Perangkat :
- PC / Laptop : Windows, MAC (direkomendasikan)
- Ponsel : Android, Iphone
- Perangkat harus tersambung ke Internet

 

Benefit :
- Sertifikat Penghargaan Bertaraf Nasional
- Medali Penghargaan Bertaraf Nasional
- Dana Pembinaan untuk peringkat I, II, & III

 

Jenis Pendaftaran :

  - Gratis Bersyarat ***

  - VIP : Rp.29.000

Timeline Pelaksanaan :
- Pendaftaran : Gratis (10 November) & VIP (14 November)

- Pelaksanaan : 17 November 2024
- Pengumuman : 21 November 2024 
 

Kisi-Kisi :

- Teks Eksposisi
- Teks Laporan
- Teks Narasi
- Teks Berita
- Puisi
- Cerpen
- Resensi
- Dongeng
- Surat Pembaca


Ketentuan Pengerjaan
Soal : Terdiri dari 50 soal
Waktu Pengerjaan : 100 menit
Penilaian : 

  - Jawaban benar : Poin 4

  - Jawaban salah atau kosong : Poin 0

 

Link Buku Panduan :

untuk info detail peraturan silakan buka buku panduan lomba di link berikut
cek.olimnesia.com/buku-panduan-obni 

 



 

Kompetisi OBNI 2024

Daftar Gratis

Deadline Pendaftaran: 14 November 2024 - 23:59 WIB


Rekomendasi Untuk Kamu

DEKA FEST Event Lainnya Public

“THINKFEST ACADEMIC NATIONAL COMPETITION”  LOMBA ESSAY MAHASISWA TINGKAT NASIONAL | LOMBA POSTER (UMUM TINGKAT NASIONAL)  Tema : Bersama Menyemai Harapan, Menuai Ketahanan Pangan Masa Depan...

GERCEP (Genre Competition, Education & Productive) Event Lainnya Public

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Salam Genre! 👌🏻 Halo teman-teman Se Kalsel-Teng Tingkat SMP/MTs dan SMA/MA Sederajat, kami dari PIK-REMAJA MAN 1 HST AKAN MENGADAKAN event '...

Klisemphonia 2025 Event Lainnya Public

✨[KLISEMPHONIA 2025: Simfoni Kata, Harmoni Jiwa]🎙️ Ada kata yang ingin kau lantunkan? Atau suara yang selama ini hanya bergema dalam hati? Kini saatnya keluar dari...