SOCIONOMIX (Olimpiade Sosiologi dan Ekonomi) 2025

Olimnesia mempersembahkan, SOCIONOMIX (Olimpiade Sosiologi dan Ekonomi) 2025 πŸš€

"Kekayaan sejati suatu negara adalah rakyatnya." - Amartya Sen

Untuk kamu yang sudah tidak sabar menunggu tantangan, SOCIONOMIX kembali hadir dengan soal-soal sosiologi dan ekonomi yang lebih seru dan kompetitif. Asah wawasanmu, buktikan bahwa kamu adalah ahli masa depan sejati! 🌍

πŸ“ Bidang Lomba :
- Olimpiade SMA Sosiologi (Jenjang SMA/SMK/MA)
- Olimpiade SMA Ekonomi (Jenjang SMA/SMK/MA)
- Olimpiade SMP IPS (Jenjang SMP/MTS)

πŸ“… Pelaksanaan : 2 November 2025
πŸ“² Tempat : Online di platform olimnesia.com
πŸ’° Biaya :
- GRATIS bersyarat (hingga 24 Oktober 2025)
- Daftar Tanpa Syarat (SMP) hanya Rp.29.000 (hingga 31 Oktober 2025)
- Daftar Tanpa Syarat (SMA) hanya Rp.39.000 (hingga 31 Oktober 2025)

βœ… Fasilitas :
- Platform terintegrasi untuk semua perangkat.
- Soal menggunakan sistem CBT yang otomatis.
- Dapat diakses kapan saja & dimana saja.
- Terdiri dari 50 soal pilihan ganda yang relevan & terkini.

βœ… Hadiah :
- Medali untuk Juara I, II, & III.
- Sertifikat Bertaraf Nasional

πŸ“Œ Syarat untuk Daftar GRATIS :
- Follow instagram @olimnesia
- Berikan komentar pada postingan Lomba ini dan tag 5 orang teman kamu
- Unggah Twibbon dan share di feed atau story Instagram
- Sign-up dan log-in akun peserta di olimnesia.com
- Daftar pada SOCIONOMIX 2025 & pilih olimpiade yang ingin diikuti
- Unggah syarat poin 1-3

Link Pendafataran : cek.olimnesia.com/socionomix
Link Panduan : cek.olimnesia.com/bp-socionomix
Link Twibbon : twibbo.nz/socionomix

Tunggu apa lagi? Jangan sampai lewatkan kesempatan emas ini dan jadilah bagian dari @olimnesia πŸš€

Dibina oleh Inkubator & BPBRIN Universitas Airlangga

OLIMNESIA
| Jadi Lebih #MudahRaihPrestasi |
Whatsapp : 0882-0098-30654
Website : olimnesia.com

#SOCIONOMIX2025 #lombaips #lombasmp #lombaosn #olimpiadesmp #lombasma #olimpiadesma #lombaonline #lombasosiologi #olimpiadesosiologi #lombaekonomi #olimpiadeekonomi #olimnesia

SOCIONOMIX (Olimpiade Sosiologi dan Ekonomi) 2025

Event Lainnya

Deadline Pendaftaran: 19 October 2025 - 23:59 WIB

Rekomendasi Untuk Kamu

Lenterantro National Essay Competition 2025 Event Lainnya Public

πŸ“£ CALLING ALL CRITICAL THINKERS & STORYTELLERS!Β  The stage is set, and your ideas are the spotlight. Lenterantro proudly presentΒ  πŸ“National Essay Competition 2025✏️ Lenterantro...

LOMBA POSTER DIGITAL WFD 2025 Event Lainnya Public

Halo, FoodTech Enthusiast! πŸ‘‹ Proudly present, LOMBA POSTER DIGITAL TEKNOLOGI PANGAN 2025! πŸŽ‰ Dalam rangka memperingati World Food Day, Teknologi Pangan UAI menghadirkan Lomba Poster...

Lomba HKN FKM UNDIP 2025 Event Lainnya Public

🫧[LOMBA HARI KESEHATAN NASIONAL FKM UNDIP 2025]🫧 Hai, Sobat HKN! πŸ‘‹πŸ» Panggilan untuk seluruh Siswa/i SMA/SMK/MA sederajat dan Mahasiswa/i D3/D4/S1 dari seluruh penjuru Indonesia yang...